Senin, 21 November 2011

Jaejoong Berpotensi Sebagai Penerus RAIN

Photobucket
RAIN resmi berangkat wamil bulan lalu, Ia mulai 2 tahun perjalanannya  menjadi tentara. Selain menjadi salah satu penyanyi penari TOP, ia juga mendapatkan popularitas lewat aktingnya di "Full House", dan berhasil memasuki Hollywood dengan film seperti "Speed ​​Racer" dan Dia juga telah dipilih sebagai salah satu pemeran utama"Ninja Assassin." juga menjadi 100 orang paling berpengaruh di dunia. Fakta bahwa Rain akan berada di militer selama dua tahun ke depan telah membentuk sebuah pertempuran antara selebriti laki-laki untuk mengisi kekosongan. Dengan ini, seorang wartawan K-pop telah memilih 3 selebriti atas bakal menjadi calon potensial untuk menjadi penggantinya:

Siwon Super Junior ... [dihilangkan].

JYJ Kim Jaejoong tidak hanya memiliki keterampilan menari dan bernyanyi luar biasa, tetapi ia juga memiliki kemampuan untuk membuat dan menulis lagu. Dengan album berbahasi Inggris JYJ  "The Beginning," musiknya telah menyebar ke seluruh Asia, Amerika, dan Eropa. Album ini juga telah dipilih oleh pembaca Billboard sebagai album terbaik kelima thn 2010. Dia juga mnadapat peran dalam "Protect The Boss," drama Jepang "Sunao Ni Narenakute," dan film "Heaven Postman," memperluas jenis kegiatan yang ia lakukan.

Kim Hyun Joong juga seorang seniman serbabisa ... [dihilangkan]

Selain tiga idola di atas, selebriti laki-laki lain seperti Taecyeon 2PM, Yoochun JYJ, dan TOP Big Bang juga berada pada radar untuk memimpin Hallyu Wave di masa depan.

Apakah Anda setuju dengan pilihan ini? Siapa lagi yang akan Anda pilih sebagai penerus potensial RAIN?


Catatan: Bagian dari artikel yang berhubungan dengan Jaejoong dihilangkan

Credit: UDN.com
Translated by: Koreaboo
Shared by: JYJ3
transindio: akflovers.blogspot.com
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar